Beranda

All about design.

  • Harus tau!! Psikologi setiap warna dalam desain
    Penggunaan suatu warna dalam karya pasti memerlukan pertimbangan yang matang. Karna kalau salah baik kita ataupun orang lain yang melihatnya pasti akan tidak nyaman. Kecuali kalian membuat karya yang abstrak itu sah sah saja. Penggunaan kali ini dimaksdukan untuk kalian yang ingin menyampaikan sesuatu didalam desain kalian dan itu menyangkut bagaimana tujuan desain itu sendiri. …
  • Gambar kalaeidoscopic
    By:Nesya azmi
  • Prinsip dasar desain
    Halo ketemu lagi guys kali ini kita bakal ngebahas tentang apa aja “prinsip dasar dalam mendesain” Kalo bagi kita yang bukan pelajar atau kuliah di jurusan desain pasti hal ini jadi suatu yang gak pernah bener bener kita tahu sebelumnya. Padahal ini penting banget buat kalian nentuin style apa yang bagus untuk karya kalian loh. …
  • Nesya Azmi
    perkenalkan saya adalah seorang graphic desainer yang memulai karir dengan menjadi mahasiswa di suatu kampus yang bernama “universitas informatika dan bisnis indonesia“ saya adalah seorang mahasiswi semester 2, kebetulan fakultas yang saya ambil adalah fakultas komunikasi dan desain. tepatnya parodi saya adalah desain komunikasi visual mengapa saya membuat blog? hoby saya dalam menulis ingin saya …
  • Tips membangun personal branding
    kalo ngomongin tentang personal pasti udah pada tau, personal itu adalah diri kita sendiri. sedangkan kata branding itu adalah cara kita memasaskan atau menjelasakan kepada audience seputar brand atau hak milik kita sendiri personal branding sudah banyak dibangun bukan untuk keperluan branding suatu produk aja tapi sekarang sudah banyak orang yang memakai tehnik ini untuk …













Design a site like this with WordPress.com
Get started